Menu

Mode Gelap
Kunker ke Palopo Kapolda Sulsel Soroti Tugas Kepolisian Turut Diawasi Masyarakat Melalui Teknologi Digital dan Medsos Sebanyak 70 Orang di Kentucky, AS Tewas usai Diterjang Tornado Dahsyat Kemendag Cabut Larangan Penjualan Minyak Goreng Curah Berita Populer: Uji Coba Gage ke Anyer-Kunjungan Wisman 2022 Diprediksi Rendah Bosen Kerja Kantoran? Jadi Atlet MMA Aja! Di Negeri Sawit, Minyak Goreng Tak Terjangkau

Ekspressi

Kunker ke Takalar Kapolda Sulsel Tekankan Komunikasi yang Baik dengan Masyarakat

badge-check


Kunker ke Takalar Kapolda Sulsel Tekankan Komunikasi yang Baik dengan Masyarakat Perbesar

Kapolda Sulsel Irjen Pol Yudhiawan dan Ketua Bhayangkari Daerah Ny Yunita Yudhiawan disambut dengan upacara adat. (Foto: Bidhumas Polda Sulsel)

Agenda Kunker di Takalar Kapolda Sulsel Resmikan Gedung Pelayanan SIM dan SKÇK

Indonesian-times.com, TAKALAR – Kapolda Sulawesi Selatan, Irjen Pol. Yudhiawan S.H., S.I.K., M.H., M.Si., didampingi Ketua Bhayangkari Daerah Sulsel Ny. Yunita Yudhiawan melaksanakan kunjungan di Polres Takalar pada Senin (03/02/25). 

Example 300x600

Kedatangan Kapolda Sulsel disambut dengan upacara adat berupa pengalungan Salempang sarung oleh Kapolres Takalar AKBP Gotam Hidayat, S.I.K., M.Si, serta pemberian buket bunga kepada Ny. Yunita Yudhiawan oleh Ketua Bhayangkari Cabang Takalar Ny. Dewi Gotam Hidayat. Acara dilanjutkan dengan Jajar Kehormatan yang dilakukan oleh personel Polres Takalar.

Dalam kunjungan ini, sejumlah Pejabat Utama Polda Sulsel turut hadir, termasuk ⁠Karolog Polda Sulsel, ⁠Karo Rena Polda Sulsel, Dirreskrimum Sulsel, Dirintelkam Polda Sulsel, ⁠Dir Binmas Polda Sulsel, Dirpolairud Polda Sulsel, ⁠Kabid Humas Polda Sulsel, Kabid Propam Polda Sulsel, KabidKum Polda Sulsel, Kabid TIK Polda Sulsel, Kabid Keu Polda Sulsel. 

Hadir pula Pj. Bupati Takalar Dr. Muhammad Hasbi,. S.STP., M.AP., M.Ikom dan ⁠Para Forkopimda Kab. Takalar.

Dalam rangkaian kunjungannya, Kapolda Sulsel meresmikan Gedung Pelayanan SIM dan SKCK Polres Takalar. Acara peresmian diawali dengan penandatanganan prasasti dan pengguntingan pita, serta dilanjutkan dengan peninjauan langsung ke ruang pelayanan SIM dan SKCK

Sesi foto bersama Kapolda Sulsel Irjen Pol Yudhiawan (ke-4 dari kiri) didampingi Kapolres Takalar AKBP Gotam Hidayat dan jajaran Forkopimda Kabupaten Takalar. (Foto: Bidhumas Polda Sulsel).

Kapolda Sulsel: Anggota Terlibat Narkoba Diproses Hukum dan Bisa Di-PTDH

Dalam arahannya, Kapolda Sulsel menegaskan pentingnya profesionalisme dalam menjalankan tugas kepolisian. Ia menekankan bahwa anggota Polri di wilayah Polda Sulsel, termasuk Polres Takalar, harus meningkatkan pelayanan publik demi kepentingan masyarakat. 

bersambung ….

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Lainnya

Berikan Arahan kepada Peserta Seleksi SIP T.A. 2025, Kapolda Sulsel Tegaskan Tidak Boleh Ada Praktik Suap-Menyuap

18 Februari 2025 - 07:09 WIB

Pemerintahan Presiden Prabowo Dihadang Aksi Unjuk Rasa Protes Sejumlah Kebijakan

17 Februari 2025 - 18:39 WIB

Tangkap 3 Tersangka Narkoba di Jongaya, Tim Satgas Deninteldam XIV/Hasanuddin Serahkan ke Polrestabes Makassar 

17 Februari 2025 - 16:43 WIB

Bangun Kebersamaan dan Kepedulian, Milsuk Sembilan Gelar Reuni  ke-34 di Manado

17 Februari 2025 - 12:57 WIB

Lembaga Pelatihan Kerja Mentorbox.id Raih Indonesia Most Recommended Education Award 2025

17 Februari 2025 - 05:48 WIB

Trending di Award